Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Bantu Pemupukan Tanaman, Kawal Produksi Pangan  

    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Bantu Pemupukan Tanaman, Kawal Produksi Pangan   

    JEMBER – Dalam meningkatkan produksi pertanian, Koramil jajaran Kodim 0824/Jember terus melakukan pendampingan pertanian dari pengolahan lahan, penanaman hingga perwawatan tanaman, untuk mengawal produksi pertanian.

     Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Serda Suprapto yang melakukan pendampingan pemup[ukan tanaman bersama Petugas Penyuluh Lapang (PPL) dan Petani. Dilahan milik Didil S Dusun Krajan Kidul Desa Sukoreno Kecamatan Umbulsari Kabupaten Jember.

     Salam Wawancaranya Danramil 0824/19 Umbulsari Lettu Inf Gatot Subiyanto menyatakan, bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari program ketanan pangan dalam meningkatkan produksi pertanian, dalam mengantisipasi krisis pangan global. Jelasnya.

     Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, saya sangat mengapresasi eksistensi jajaran dalam pendampingan pertanian, hal ini merupakan bagian upaya percepatan mengantisipasi krisis pangan global, menurunya produksi pertanian karena dampak elnino berkepanjangan. Dan mengancam krisis pangan global. Tegasnya. (SiswandI)

     

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Puger Amankan Seorang Suami yang...

    Artikel Berikutnya

    Hari Sungai Nasional, Bupati Jember didampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Persit Kartika Chandra Kirana Gelar Pertandingan Voli di Mapuspenerbad Pondokcabe, Pererat Silaturahmi dan Bangun Komunitas Sehat
    Sub Satgas Penyelundupan TNI Gagalkan Berbagai Aksi Ilegal di Perbatasan Wilayah Indonesia
    Kapusjaspermildas TNI Buka Pertandingan Futsal Antar Staf Umum Mabes TNI Tahun 2024
    Babinsa Curah Malang Koramil 0824/13 Rambipuji Pendampingan Pertanian Dukung Irigasi dan Perawatan tanaman Padi
    Polres Jember Gelar KRYD di Terminal dan Stasiun Imbangi Pengamanan KTT IAF di Bali
    Pasca Upacara Penutupan,  Pergeseran Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Dilakukan
    Kunjungan Kerja Ke Kodim 0824/Jember, Danrem 083/Bdj Perkenalan dan Berikan Arahan Anggota 
    Aiptu Wahyudi Bhabinkamtibmas Bersama Tiga Pilar Desa Pontang Raih Anugerah Patriot Jawi Wetan II
    Babinsa Curah Malang Koramil 0824/13 Rambipuji Pendampingan Pertanian Dukung Irigasi dan Perawatan tanaman Padi
    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim 0824/Jember Ajak Generasi Bangsa Mewarisi Perjuangan Para Pahlawan Memajukan Bangsa
    Cooling System Jelang Coblosan Pilkada, Polres Jember Masifkan Curhat Kamtibmas
    Babinsa Kraton Koramil 0824/18 Kencong, Hadiri Penyuluhan Posyandu  Remaja
    Koramil 0824/03 Kalisat Bersama Persit KCK dan Pramuka Saka Wira Kartika, Bagikan Takjil Bagi Masyarakat Yang Melintas diJalan Raya Depan Makoramil
    Bripka Oscar Tino Wibowo Ajak Masyarakat Desa Biting Sukseskan Pemilu 2024 dengan Damai
    Polres Jember Tangkap Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi Jenis Pertalite dan Solar di 4 Kecamatan Berbeda
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Dampingi Posyandu Lakukan PSN di Desa Dawuhanmangli, Lindungi Masyarakat Dari DBD
    Kapolres Menerima Penghargaan PWI Jember Award 2024 Di Acara Malam Puncak Peringatan Hari Pers Nasional Jawa Timur
    Koramil 0824/05 Sumberjambe Dukung Kegiatan Pendistribusian Bantuan PMTPenanganan  Stunting Kabupaten Jember

    Ikuti Kami