Koramil 0824/25 Jenggawah Dukung Pemberantasan DBD, Lakukan Pendampingan Foging

    Koramil 0824/25 Jenggawah Dukung Pemberantasan DBD, Lakukan Pendampingan Foging

    JEMBER - Penyebaran penyakit  demam berdarah dengue (DBD) yang mulai menjalar dibeberapa wilayah, langsung mendapatkan respon dari Puskesmas setempat bersinergi dengan Koramil dan Polsek untuk melakukan pendampingan.

    Seperti yang dilakukan di Dusun Darungan Desa Sruni Kecamatan Jenggawah Kabupaten Jember pada Jum'at 01/09/2024 yang dilaksanakan Foging (Pengasapan) dalam memberantas sarang nyamuk.

    Hadir pada kegiatan tersebutelakukan pendampingan diantaranya 3 Pilar Desa Sruni diantaranya Camat Jenggawah Miftahul Huda,  Babinsa Sertu Nuklin, Bhabinkamtibmas Bripka Isa M, Kepala Desa M Khoiri  serta petugas Puskesmas Pembantu Desa Kemuningsari Kidul selaku petugas Foging.

    Danramil 0824/25 Jenggawah Lettu Cba Ainul Yaqin, dalam wawancaranya menyatakan, bahwa sesuai laporan dari Babinsa memang ada beberapa warga di Dusun Darungan tersebut yang terserang DBD, sehingga langsung dilakukan Foging tersebut.

    Sekaligus pada kesempatan tersebut kita lakukan sosialisasi kepada masyarakat agar melakukan 3 M, menguras, menutup dan mengubur  serta membiasakan hidup bersih. Jelas Danramil.

    Menyikapi kegiatan jajarannya tersebyt, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, mengapresiasi langkah cepat aparat diwilayah, untuk mencegah meluasnya penyakit DBD yang disebabkan oleh jenis  nyamuk Aides Aigypti tersebut.

    Kepada masyarakat saya turut menghimbau agar menjaga kebersihan lingkungan rumah, hindari kaleng bekas atau benda-benda tak terpakai yang berpotensi menjadi sarang nyamuk. Ajak Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jarim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Sambil Bernostalgia, Dandim 0824/Jember...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Bantu Pengairian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Penuh Perjuangan, Petugas Distribusikan Logistik Pilkada Menggunakan Kuda ke TPS Terpencil di Jember
    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim 0824/Jember Ajak Generasi Bangsa Mewarisi Perjuangan Para Pahlawan Memajukan Bangsa
    Babinsa Curah Malang Koramil 0824/13 Rambipuji Pendampingan Pertanian Dukung Irigasi dan Perawatan tanaman Padi
    Rakor Penanggulangan Bencana Kekeringan dan Pendistribusian Air Bersih, Kodim 0824/Jember Siap Dukung
    Bupati Bersama Dandim 0824/Jember, Serahkan Bantuan Mesin Pompa Air Kepada Kelompok Tani
    Hadiri Pondok Ramadhan SMK Islam Bustanul Ulum Kapolres Jember Beri Motivasi Santri
    Babinsa Sumberjambe Koramil 0824/05 Sumberjambe  Kerja Bakti  Bersama Warga, Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Karya Bakti TNI Koramil 0824/01 Patrang Lakukan Pembersihan Sungai Bersama Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Hadiri Malam Pelepasan  Kolonel Inf Moch Fuad Suparlin  Yang Sedang Jalani Tugas Pendidikan
    Koramil 0824/20 Gumukmas Gelar Penerimaan Anggota Baru Pramuka Saka Wira Kartika
    Rakor Penanggulangan Bencana Kekeringan dan Pendistribusian Air Bersih, Kodim 0824/Jember Siap Dukung
    Bripka Oscar Tino Wibowo Ajak Masyarakat Desa Biting Sukseskan Pemilu 2024 dengan Damai
    Polres Jember Tangkap Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi Jenis Pertalite dan Solar di 4 Kecamatan Berbeda
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Dampingi Posyandu Lakukan PSN di Desa Dawuhanmangli, Lindungi Masyarakat Dari DBD
    Kapolres Menerima Penghargaan PWI Jember Award 2024 Di Acara Malam Puncak Peringatan Hari Pers Nasional Jawa Timur
    Koramil 0824/05 Sumberjambe Dukung Kegiatan Pendistribusian Bantuan PMTPenanganan  Stunting Kabupaten Jember

    Ikuti Kami